Loading...
Kamis, 10 September 2020

Tidak Bisa Klik Kanan pada Nama Sheet di Microsoft Excel

        Halo semuanya, semoga kita selalu semangat dan selalu dalam keadaan sehat. Aamin

        Permasalahan pada Microsoft Excel kadang muncul secara tiba-tiba, baik saat sedang digunakan maupun setelah digunakan. Bisa juga permasalahan tersebut muncul setelah Update Windows seperti tidak bisa klik kanan pada nama sheet.

        Untuk mengatasi masalah tidak bisa klik kanan pada nama sheet dapat dilakukan langkah-langkah berikut :

  • Buka Folder C:\Users\nama user\AppData\Roaming\Microsoft\Excel
    [apabila folder AppData tidak terlihat, cobalah untuk menampilkan folder yang tersebunyi]

 

  • Cari file dengan format .xlb (disini file saya bernama Excel15.xlb)

    Letak file .xlb


  • Rename file tersebut dengan menambahkan .old pada bagian paling belakang.
    (maka menjadi Excel15.xlb.old)

    Setelah file .xlb di rename


  • Setelah nama file direname, lalu restart PC / Laptop.
  • Lalu coba buka Microsoft Excel dan coba klik kanan pada nama sheet.

       Sekian tutorial cara mengatasi tidak bisa klik kanan pada nama sheet di Microsoft Excel. Semoga dapat membantu. Terima kasih.

 

 

 

 

Pencarian terkait :
 » Nama sheet tidak mau di klik kanan pada Microsoft Excel

 
» Klik kanan pada nama sheet Microsoft Excel tidak berfungsi
 
» Nama sheet pada Microsoft Excel tidak bisa di klik kanan
 » Sheet names don't want to right click on Microsoft Excel
 » Right-click on sheet names Microsoft Excel doesn't work

 » Sheet names in Microsoft Excel can't be right-clicked

0 komentar:

Posting Komentar

 
TOP